Laboratorium Komputasi dan Jaringan yang merupakan salah satu laboratorium pendidikan yang ada di jurusan teknik elektro, siap memberikan layanan – layanan untuk menunjang kegiatan internal maupun eksternal. Adapun layanan – layanan yang diberikan oleh Laboratorium Komputasi dan Jaringan adalah sebagai berikut :
1. Layanan Internal :
- Praktikum
- Skripsi
- Penelitian
2. Layanan Eksternal :
- Pelatihan
- Pengabdian Masyarakat